Menjadi seorang istri sekaligus ibu akan membuat kita merasa menjadi Super Woman 😁
Ketika menjalankan peran-peran tersebut kita menjadi manusia paling terampil sedunia...
Bagaimana tidak, sebagai seorang istri dan ibu kita harus mampu mengatur waktu 24 jam agar cukup untuk menyelesaikan segala macam pekerjaan domestik atau pekerjaan kantor sekaligus memberikan perhatian dan kasih sayang yang cukup untuk seluruh anggota keluarga : suami dan anak-anak 👪💞💕
Tak terhindarkan terkadang muncul perasaan bosan, lelah, dan ingin mengeluh...wajar karena kita manusia biasa bukan robot. Eitssss tapi istighfar yang banyak biar semangat lagi. Karena apa? begitu banyak perempuan di luar sana yang ingin menjadi istri dan ibu seperti kita. Saya sendiri dulu termasuk 'telat menikah' dan begitu ingin menjadi istri dan ibu...nah sekarang sudah tercapai harusnya banyak bersyukur karena ini adalah karunia dari Allah yang luar biasa nikmatnya.
Bagi teman-teman yang sedang menunggu waktunya tiba untuk menjadi istri atau ibu tetap semangat ya!. Yakinlah Allah akan berikan pada waktu yang tepat dan terbaik. Ketetapan Allah selalu lebih indah dari apa yang kita bayangkan.
Blog List
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Kita semua ada super women yang luar biasa . Bangga bisa mengenal mba Rina dan teman-teman Pita Tosca lainnya
BalasHapussudah cantik banget blog mba Rina. jadi betah berada di blog ini .:)
Makasih atas bimbingannya mba, jd semangat nih nambah ilmu baru
HapusBagus ceritanya simple jelas, aku masih bertele2 ceritanya
HapusKeren mbak Rina 'super mom'...aku masih minder untuk launching blognya..hehe. masih kaku banget..
BalasHapusAyo mba ditunggu launching blog-nya, pede ajalah kan kita sama2 belajar kok 💪💪
BalasHapusWehhhh udah bagus nih blognya ,jd semangat untuk nulis nih
BalasHapusWehhhh udah bagus nih blognya ,jd semangat untuk nulis nih
BalasHapusTengkyu mba Ugik, sip sama2 semangat ya 💪💪
HapusKoq kompakan ya judulnya mirip
BalasHapusGo supermom !
Sehati kita ya mba...Go supermom! 😘💪
HapusMba Rinaaa aku msh gak mudeng koq tampilan blog dikau tiap tulisan ada templatenya sendiri ?
BalasHapusHelp
Maksudnya tiap tulisan ada gambarnya ya mba? Memang saya sisipkan/add gambar di setiap tulisan sekalian praktekin tutorial dr mba Yuni
Hapus